Welcome to my blog :)

rss

Rabu, 30 Desember 2009

Abdurachman Wahid



Siapa yang tidak mengenal Bapak kita yang satu ini, beliau akrab disebut Gus Dur, tokoh pluralisme, banyak yang membenci tapi lebih banyak lagi yang salut, beliau membuka sekat-sekat yang semula seolah tak terbuka karena demikian lengketnya, namun berkat beliau sekat tadi terbuka, antara lain membuka sekat hak etnis Tionghoa menjadi warga negara Indonesia.
Wawasan nasional dan internasionalnya cukup luas sehingga difahami oleh masyarakat luas didalam maupun diluar.
Kini beliau sudah tiada, beliau dipanggil pulang ke Hadirat Tuhan, selamat jalan pak Gus Dur, semoga jalan bapak disana lapang, semoga kami dan bangsa Indonesia yang besar ini dapat mencontoh bapak khususnya mencontoh untuk hidup berdampingan secara demokratis dengan siapa saja.

1 komentar:

Silahkan berkomentar tentang tulisan ini.